Sabtu, 10 November 2012
Sejarah Lengkap Softlens atau Lensa Kontak Asli Original
Kamu suka pakai softlens atau lensa kontak? Suka beli softlens atau lensa kontak yang asli dan murah?
Mau tau Sejarah Lengkap Softlens atau Lensa Kontak Asli Original ?
Yuk kita simak Sejarah Lengkap Softlens atau Lensa Kontak Asli Original berikut ini:
Sejarah Lengkap Softlens atau Lensa Kontak Asli Original dimulai pada tahun 1888. Seorang ahli fisiologi bernama Adolf Fick menemukan alat bantu baca berupa lensa kontak atau softlens. Untuk membuktikan bahwa softlens atau lensa kontak yang ia ciptakan layak dipakai, Adolf sempat melakukan serangkaian uji coba. Softlens atau lensa kontak yang diciptakannya diuji coba pada seekor kelinci. Kemudian softlens atau lensa kontak juga diuji coba pada dirinya sendiri, hingga akhirnya diuji cobakan kepada sekelompok sukarelawan. Namun, karena teknologi yang digunakan dalam pembuatan softlens atau lensa kontak ini belum terlalu maju, lensa kontak atau softlens ciptaan Adolf terhitung besar dan berat. Softlens atau lensa kontak pertama kali terbuat dari kaca cokelat. Ketebalan softlens atau lensa kontak pertama ini juga masih sangat tebal, yakni 1,8-2,1 cm.
Untunglah, pada tahun 1930 mulai dikembangkan softlens atau lensa kontak plastik dari bahan Plexiglass. Bahan plexiglass pembuat softlens atau lensa kontak ini jauh lebih ringan dan nyaman di mata. Baru pada tahun 1960-an diluncurkan softlens atau lensa kontak yang terbuat dari hydrogel. Bahan hydrogel pembuat softlens atau lensa kontak ini lebih lembut dan sudah memungkinkan pergantian oksigen di mata saat menggunakan softlens atau lensa kontak.
Softlens atau lensa kontak terus berkembang hingga sekarang. Berbagai macam motif, warna, dan variasi dari softlens atau lensa kontak ini kian beraneka ragam. Kini konsumen harus lebih jeli dalam membeli softlens atau lensa kontak yang banyak dijual di pasaran. Pastikan softlens atau lensa kontak yang di beli adalah lensa kontak atau softlens asli original. Selalu beli softlens atau lensa kontak pada penjual yang terpercaya. Jangan tergiur harga yang super murah. Karena yang terpenting adalah softlens atau lensa kontak yang kamu pakai 100% original.
Itu tadi Sejarah Lengkap Softlens atau Lensa Kontak Asli Original hingga akhirnya sampai pada softlens atau lensa kontak yang kita pakai sekarang.
Label:
beli softlens murah,
jual softlens murah,
lensa kontak asli,
mata,
sejarah,
softlens,
softlens asli,
softlens bagus,
softlens import,
softlens korea asli,
softlens korea murah,
softlens murah asli
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
emmang benar gitu ya ??
BalasHapusjd Softlens sudah ada sejak thun 88...